Banyak cara untuk menghabiskan waktu liburan, salah satu yang bisa dicoba dengan backpacker-an. Backpacker sendiri merupakan cara dalam melakukan perjalanan ke suatu tempat tanpa membawa banyak barang yang memberatkan atau umumnya bepergian dengan menggunakan ransel. Bagi kamu yang baru mau mencoba backpacker-an, memiliki travel insurance MSIG online juga jadi salah satu persiapan penting yang harus kamu miliki. Dengan adanya asuransi […]