Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kemenag akan segera merilis Buku Saku Halal. Kepala Pusat Pembinaan dan Pengawasan Jaminan Produk Halal Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kemenag, A Umar, mengatakan kehadiran buku ini menjadi satu upaya pihaknya dalam meningkatan literasi masyarakat tentang Jaminan Produk Halal (JPH). "Buku saku ini membahas sejumlah topik penting tentang halal dan Jaminan Produk Halal,"kata […]